Berita Lokal

  • MOTIVASI PENDAMPING DESA BUDAYA TERHADAP KELOMPOK KESENIAN SHOLAWAT JAWA ” LARAS MADYA “ DESA SABDO

    10 Maret 2018 09:52:21 WIB Administrator
    MOTIVASI PENDAMPING DESA BUDAYA TERHADAP KELOMPOK KESENIAN SHOLAWAT JAWA  ” LARAS MADYA “ DESA SABDO
    “Dhuh pangeran kulo katitah manungso, Kanthi dipun paringi akal sampurno, Nanging kulo tansah nandang lampah dosa, Mugiyo Pangeran paring pangapuro” ini merupakan penggalan syair dalam tembang sholawat jawa. Sholawat merupakan bentuk kesenian yang berisikan pujian pujian kepada Kanjeng Nabi ..selengkapnya

  • HADROH MAA AJMALA DUSUN KAMPUNG GOWOKAN PEDUKUHAN DUKUH RT 04 SABDODADI BANTUL

    05 Maret 2018 09:05:16 WIB Administrator
    HADROH MAA AJMALA DUSUN KAMPUNG GOWOKAN PEDUKUHAN DUKUH RT 04 SABDODADI BANTUL
    Muda mudi Di kampung  Gowokan Pedukuhan Dukuh pada (02/03) pada malam Sabtu mengadakan latihan rutin hadroh di Masjid Al-Muna Kampung Gowokan, Dukuh,Sabdodadi. Kelompok seni  musik religi Maa Ajmala yang di isi oleh para muda mudi di kampung tersebut menjadi sebuah wadah untuk ajang menyalurkan ..selengkapnya

  • KARAWITAN IBU-IBU DI SANGGAR SEKAR RINI KADIBESO,SABDODADI,BANTUL

    05 Maret 2018 09:02:22 WIB Administrator
    KARAWITAN IBU-IBU DI SANGGAR SEKAR RINI KADIBESO,SABDODADI,BANTUL
    Alunan tembang tembang dan gending jawa terdengar syahdu di pinggir Jl. Parangtritis Tepatnya di Dusun Kadibeso,Sabdodadi,Bantul. Ya, Sanggar karawitan Sekar Rini ini terletak di Dusun Kadibeso,Sabdodadi,Bantul.  Jarak wilayah tersebut dari Kantor Balai Desa Sabdodadi lebih kurangnya 2 km diarah ..selengkapnya

  • REGENERASI PENGUSAHA KEDELAI DENGAN PELATIHAN TEKNOLOGI TEPAT GUNA

    27 Februari 2018 10:02:36 WIB Administrator
    REGENERASI PENGUSAHA KEDELAI DENGAN PELATIHAN TEKNOLOGI TEPAT GUNA
    Pada dasarnya Teknologi Tepat Guna adalah teknologi yang memberikan tingkat pelayanan yang paling dapat diterima secara teknis, sosial dan lingkungan dengan tingkat biaya yang paling murah. Teknologi Tepat Guna harus sesuai dengan kebutuhan masyarakat, dapat menjawab permasalahan yang ada di masyarakat, ..selengkapnya

  • KEGIATAN PENDAMPINGAN SENI BUDAYA DESA BUDAYA SABDODADI TAHUN 2018

    26 Februari 2018 10:35:44 WIB Administrator
    KEGIATAN PENDAMPINGAN SENI BUDAYA DESA BUDAYA SABDODADI TAHUN 2018
    Desa Sabdodadi merupakan Desa Budaya dan juga sebagai Desa Wisata. Dengan adanya pusat perajin kulit di desa tersebut tepatnya di Dusun Manding, Desa Sabdodadi semakin terkenal di dalam maupun diluar negeri. Desa tersebut juga merupakan jalur wisata pantai yaitu Parangtritis. Kondisi Geografis Desa Sabdodadi ..selengkapnya

  • PIS-PK Sambangi Warga Desa Sabdodadi

    26 Februari 2018 09:31:30 WIB Administrator
    PIS-PK Sambangi Warga Desa Sabdodadi
    Pembangunan kesehatan adalah upaya yang dilaksanakan oleh semua komponen bangsa Indonesia untuk meningkatkan kesadaran, kemauan, dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar terwujud kondisi masyarakat Indonesia yang memiliki derajat kesehatan optimal. Dalam rencana strategis Kementerian Kesehatan ..selengkapnya

  • Program Inovasi Desa Sabdodadi

    26 Februari 2018 09:18:42 WIB Administrator
    Program Inovasi Desa Sabdodadi
    ..selengkapnya

  • Sosialisasi Pengisian Anggota BPD Desa Sabdodadi

    21 Februari 2018 11:09:51 WIB Administrator
    Sosialisasi Pengisian Anggota BPD Desa Sabdodadi
    Badan Permusyawaratan Desa (BPD) adalah lembaga yang memiliki fungsi pemerintahan yang anggotanya merupakan wakil penduduk desa berdasarkan keterwakilan wilayah dan ditetapkan secara demokratis. Sehubungan dengan habis masa jabatan BPD pada tahun 2017, maka Desa Sabdodadi diberi kesempatan untuk melaksanakan ..selengkapnya