RAPAT PLENO PEMUTAKHIRAN DATA PEMILIH PEMILU 2019
Administrator 08 Juni 2018 11:39:44 WIB
Pada hari Jumat, 08 Juni 2018 bertempat di Desa Sabdodadi berdasarkan pada
- Undang- undang No 7 tahun 2017 tentang Pemilihan Umum
- Peraturan Komisi Pemilihan Umum No 7 tahun 2017 tentang tahapan, program, dan jadwal penyelenggaraan Pemilihan Umum Tahun 2019 sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 5 Tahun 2018
- Peraturan Komisi Pemilihan Umum No 3 tahun 2018 tentang pembentukan dan tata kerja Panitia Pemilihan Kecamatan, Panitia Pemungutan Suara, dan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara dalam Penyelenggaraan Pemilihan Umum
- Peraturan Komisi Pemilihan Umum No 11 tahun 2018 tentang Penyusunan Daftar Pemilih di dalam negeri dalam penyelenggaraan Pemilihan Umum.
Panitia Pemungutan suara Desa Sabdodadi telah melaksanakan rapat pleno dan sepakat untuk menetapkan Rekapitulasi Daftar Pemilih Hasil Pemutakhiran tingkat kelurahan/ desa dalam Pemilihan Umum Tahun 2019 di Kabupaten Bantul yang dituangkan dalam Formulir Model A.B.1-KPU dan Formulir Model A.C.1-KPU.
Dalam acara tersebut hadir Lurah Dea Sabdodadi yang menyampaikan terimakasih atas kerja tim Panitia Pemungutan Suara beserta jajarannya atas tugas yang telah diselesaikan dengan baik. Keberhasilan Pemilihan Umum Tahun 2019 merupakan tanggung jawab bersama.
Berikut adalah hasil rekapitulasi daftar pemilih hasil pemutakhiran pemilihan umum tahun 2019 yang dibacakan oleh Ketua PPS Desa Sabdodadi.
Pemilih Baru |
Pemilih Tidak Memenuhi Syarat |
Perbaikan Data Pemilih |
Pemilih Potensial Non e-KTP el |
||||||||
L |
P |
L+P |
L |
P |
L+P |
L |
P |
L+P |
L |
P |
L+P |
161 |
220 |
381 |
345 |
453 |
798 |
167 |
196 |
363 |
23 |
23 |
46 |
Komentar atas RAPAT PLENO PEMUTAKHIRAN DATA PEMILIH PEMILU 2019
Formulir Penulisan Komentar
BANTUL BERSAMA
LAPOR BANTUL
INFO BUDAYA
Pengumuman
TAUTAN
Yogyakarta
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- WARGA SABDODADI MIYARAKEN PENGETAN HADENGING KALURAHAN SABDODADI KAPING 101 TAHUN
- PENTINGNYA TIM PARALEGAL DITINGKAT PEMERINTAH KALURAHAN DALAM PENDAMPINGAN KASUS HUKUM
- REALISASI APBKAL TAHUN 2023 DAN APBKAL TAHUN 2024 KALURAHAN SABDODADI
- PENYALURAN BLT DD KALURAHAN SABDODADI PERIODE BULAN JUNI TAHUN 2023I
- PERTEMUAN KDK PAGUYUBAN DIFABEL MANDIRI KALURAHAN SABDODADI
- GERTAK PSN PADUKUHAN KEYONGAN
- MUSYAWARAH PENETAPAN PERATURAN KALURAHAN DIFABEL
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License