Berita Desa

  • PENYALURAN BLT DD KALURAHAN SABDODADI PERIODE BULAN JUNI TAHUN 2023I

    09 Juni 2023 13:17:56 WIB Administrator
    PENYALURAN BLT DD KALURAHAN SABDODADI PERIODE BULAN JUNI TAHUN 2023I
    Sabdodadi (8/6) melaksanakan kegiatan penyaluran BLT DD Periode Bulan Juni dilaksanakan di Balai Kalurahan Sabdodadi pukul 13.00 WIB s/d 14.00 WIB. Acara berjalan dengan lancar dengan jumlah penerima sebanyak 32 KPM. Harapan dengan disalurkannya BLT DD yakni mampu mencegah turunnya taraf kesejahteraan ..selengkapnya

  • PERTEMUAN KDK PAGUYUBAN DIFABEL MANDIRI KALURAHAN SABDODADI

    25 Mei 2023 11:47:40 WIB Administrator
    PERTEMUAN KDK PAGUYUBAN DIFABEL MANDIRI KALURAHAN SABDODADI
    Dalam rangka meningkatkan pelayanan kesehatan pada difabel. Pemerintah Kalurahan Sabdodadi bersama KDK Paguyuban Difabel Mandiri Kalurahan Sabdodadi mengadakan kegiatan Pertemuan Rutin dan Pemeriksaan Posbindu yang dilaksanakan pada Rabu, 24 Mei 2023 bertempat di Balai Kalurahan Sabdodadi. Pertemuan ..selengkapnya

  • GERTAK PSN PADUKUHAN KEYONGAN

    15 Mei 2023 14:36:57 WIB Administrator
    GERTAK PSN PADUKUHAN KEYONGAN
    Gerakan Serentak Pemberantasan Sarang Nyamuk Padukuhan Keyongan dilaksanakan pada hari Jumat, 12 Mei 2023 bertempat di rumah Ibu Siti Alfiah, Keyongan Lor. Acara yang dihadiri langsung oleh Perwakilan Kapanewon Bantul, Puskesmas Bantul II, Kamituwa Sabdodadi, Bapak Dukuh, Babinsa, Bapak/Ibu RT dan Ibu ..selengkapnya

  • MUSYAWARAH PENETAPAN PERATURAN KALURAHAN DIFABEL

    11 Mei 2023 12:01:13 WIB Administrator
    MUSYAWARAH PENETAPAN PERATURAN KALURAHAN DIFABEL
    Sabdodadi, 10 Mei 2023 Badan Musyawarah Kalurahan (Bamuskal) bersama Pemerintah Kalurahan Sabdodadi melaksanakan Musyawarah Penetapan Peraturan Kalurahan Difabel. Acara ini dihadiri oleh Lurah, Pamong, Bamuskal, perwakilan dari Kelompok Difabel Kalurahan (KDK) dan Tokoh Masyarakat. Musyawarah juga menghadiri ..selengkapnya

  • PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI DANA DESA (BLT-DD) PERIODE BULAN APRIL - MEI TAHUN 2023

    05 Mei 2023 14:38:33 WIB Administrator
    PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI DANA DESA (BLT-DD) PERIODE BULAN APRIL - MEI TAHUN 2023
    Jumat (5/5) Kalurahan Sabdodadi melaksanakan kegiatan Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Periode Bulan April-Mei Tahun 2023 yang dilaksanakan di Balai Kalurahan Sabdodadi. Jumlah KPM sebanyak 32 orang. Penyaluran berjalan secara kondusif dan dimulai pada pukul 13.00 WIB, acara langsung dihadiri oleh Pamong ..selengkapnya

  • PENYERAHAN BEASISWA BAGI ANAK BERPRESTASI AKADEMIK DAN NON AKADEMIK KALURAHAN SABDODADI

    28 April 2023 10:54:13 WIB Administrator
    PENYERAHAN BEASISWA BAGI ANAK BERPRESTASI AKADEMIK DAN NON AKADEMIK KALURAHAN SABDODADI
    Dalam rangka mendukung program Pemerintah Kalurahan Sabdodadi dibidang Pendidikan, Kalurahan Sabdodadi melaksanakan kegiatan penyerahan beasiswa bagi anak yang berprestasi bidang akademik. Pembagian beasiswa diberikan kepada anak berprestasi sejumlah 14 anak. Acara yang dihadiri oleh Ibu Siti Fatimah ..selengkapnya

  • PEMBAHASAN DRAFT RAPERKAL TENTANG PERLINDUNGAN DAN PEMBERDAYAAN PENYANDANG DISABILITAS

    11 April 2023 11:55:33 WIB Administrator
    PEMBAHASAN DRAFT RAPERKAL TENTANG PERLINDUNGAN DAN PEMBERDAYAAN PENYANDANG DISABILITAS
    Sabdodadi (11/4) Dalam rangka pemenuhan hak penyandang disabilitas, Pemerintah Kalurahan Sabdodadi bersama Sigab mengadakan Pembahasan Draft Raperkal tentang Perlindungan dan Pemberdayaan Penyandang Disabilitas. Adanya Perkal, harapan besar dapat menjadi payung hukum bagi penyandang disabilitas termasuk ..selengkapnya

  • 05 April 2023 12:23:06 WIB Administrator
    ..selengkapnya