PENINGKATAN KAPASITAS IBU-IBU PKK MELALUI PELATIHAN PEMBUATAN BATIK ECOPRINT

Administrator 15 Juli 2022 15:13:55 WIB

Kalurahan Sabdodadi menggelar pelatihan Pembuatan Batik Ecoprint yang dilaksanakan pada Senin, 11 Juli 2022. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Ibu-Ibu PKK Kalurahan Sabdodadi dengan tujuan peningkatan kapasitas PKK. Ibu-ibu PKK yang ikut dalam pelatihan terlihat sangat antusias dalam melaksanakan klegiatan ini. Pembuatan batik Eco Print ini juga rencana akan dijadikan seragam PKK

Ecoprint merupakan Teknik membatik dengan memanfaatkan bahan-bahan alam seperti dedaunan yang akan menimbulkan warna dan motif apabila diaplikasikan pada kain. Lurah Sabdodadi sangat berharap, dengan diadakannya pelatihan ini masyarakyat sabdodadi mampu menghasilkan UMKM baru.

Komentar atas PENINGKATAN KAPASITAS IBU-IBU PKK MELALUI PELATIHAN PEMBUATAN BATIK ECOPRINT

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License