Kampanye Gerakan Memasyarakatkan Makan Ikan ( GEMARI )
Administrator 24 Maret 2021 12:39:58 WIB
Selasa, 23 Maret 2021 Dinas Kelautan dan Perikanan Daerah Istimewa Yogyakarta menyelenggarakan kegiatan Kampanye Gerakan Memasyarakatkan Makan Ikan ( GEMARIKAN ). Kegiatan ini dilaksanakan di Aula Kalurahan Sabdodadi dan Dihadiri oleh Lurah Sabdodadi, Ulu - Ulu Kalurahan Sabdodadi dan Anggota Kelompok Wanita Tani ( KWT ) yang ada di wilayah Kalurahan Sabdodadi. Hadir sebagai pembicara dalan kegiatan ini Dinas Kelautan dan Perikanan Daerah Istimewa Yogyakarta Bayu Mukti Sasongka, M.Si Kepala Bidang Kelautan dan Perikanan Dinas Pertanian Pangan Kelautan dan Perikanan Kabupaten Bantul Istriani, S.Pi, M.M.
GEMARI adalah program nasional untuk memotivasi masyarakat agar mengkonsumsi ikan secara teratur dalam jumlah yang baik bagi kkesehatan Dari Data Dinas Kelautan dan Perikanan Daerah Istimewa Yogyakarta tahun 2020 tingkat konsumsi ikan masyarakat di DIY adalah 30,18 kg/kap/tahun. Melalui kegiatan ini diharapkan tingkat konsumsi ikan masyarakat di DIY naik dan meningkatnya gizi masyarakat memalui konsumsi ikan. Selama acara tetap menerapkan protokol kesehatan.
Komentar atas Kampanye Gerakan Memasyarakatkan Makan Ikan ( GEMARI )
Formulir Penulisan Komentar
BANTUL BERSAMA
LAPOR BANTUL
INFO BUDAYA
Pengumuman
TAUTAN
Yogyakarta
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PERTEMUAN RUTIN DAN BUKA BERSAMA LINMAS SABDODADI
- PENYERAHAN BEASISWA SEBAGAI DUKUNGAN BAGI SISWA BERPRESTASI
- PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI DANA DESA (BLT DD) TAHUN ANGGARAN 2025
- INFOGRAFIS ANGGARAN APBKAL SABDODADI TAHUN 2025
- LAPORAN REALISASI APBKAL TAHUN 2024 DAN APBKAL TAHUN 2025 KALURAHAN SABDODADI
- PELATIHAN KADER SEHAT POSYANDU BALITA SABDODADI
- KELAS BALITA SABDODADI
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
