RENUNGAN HARI JADI DESA SABDODADI MOMENTUM REFLEKSI SEJARAH PERJUANGAN PERANGAKAT DESA

Administrator 26 Agustus 2019 14:44:37 WIB

Sabdodadi memasuki usia yang sangat matang, berbagai prestasi dan potensi terus digiatkan guna peningkatan peran dan fungsi pamong desa dalam kiprahnya. Dalam rangka momen refleksi tersebut diselenggarakan kenduri bersama yang diikuti oleh seluruh warga desa beserta masyarakat sekaligus tokoh masyarakat dan para pamong desa yang telah purna bakti.

            Refleksi tersebut menjadi titik evaluasi seluruh pendukung masyarakat agar memaksimalkan peran dan fungsinya dan disampaikan oleh Ustadz dari Ponggok Imogiri yang beliau menyampaikan bahwa dalam rangka hal ini dapat memacu untuk beribadah, ibadah bukanlah hanya sholat zakat infaq, namun berbuat baik dan memaksimalkan pelayanan pun menjadi bagian dari amal baik dan ibadah, tuturnya.

            Triyono selaku sekretaris desa juga menyampaikan dalam pidatonya bahwa dalam meningkatkan kapasitas serta kapabilitas pamong diharapkan untuk bergerak lebih cepat menjawab tantangan masyarakat, mengingat kini tantangan yang dihadapi lebih besar dan kompleks.

Komentar atas RENUNGAN HARI JADI DESA SABDODADI MOMENTUM REFLEKSI SEJARAH PERJUANGAN PERANGAKAT DESA

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License